
Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini dimaksudkan untuk memberikan mahasiswa penguasaan dasar pada bahasa Inggris khususnya reading dan writing untuk menunjang pemahaman buku teks, istilah-istilah kimia dan literatur (artikel jurnal) serta informasi sains berbahasa Inggris.
- Pengajar: Purnama Ningsih SPd MSi PhD
- Pengajar: Drs. Anang Wahid Muhammad Diah, M.Si., Ph.D. UNTAD