Deskripsi Mata Kuliah
Mata kuliah ini Kimia Anorganik Logam membahas unsur-unsur logam pada Sistem Periodik mengenai: sifat-sifat, ekstraksi, penggunaan, senyawa-senyawa, serta reaksi-reaksi kimia logam Alkali lkali, Alkali Tanah, Aluminium, dan logam blok-p, serta logam transisi blok-d deret pertama. Pelajaran ini didahului dengan Karakteristik Logam, dan diakhiri dengan Pemrosesan Logam.
- Dosen Penanggungjawab: Prof. Dra. Ir. Mery Napitupulu, M.Sc, Ph.D
- Dosen Penanggungjawab: Dra. Vanny Maria Agustina Tiwow, M.S.c., Ph.D. UNTAD
- Dosen Penanggungjawab: Yuli Nurmayanti, S.Pd., M.Sc UNTAD
- Dosen Penanggungjawab: Daud K. Walanda