Kajian matakuliah ini meliputi: Ruang lingkup termodinamika, Sistem Termodinamika Sederhana, Kerja, , Kalor dan Hukum Termodinaika I, Persamaan Keadaan, Aplikasi Hukum Termodinamika I, Hukum Termodinamika II, Entropi, Gabungan Hukum I dan Hukum II, Potensial Termodinamik, Pergantian Fase. Perkuliahan menggunakan strategi ceramah, small group discustion, dan penugasan